Produk Desa

  • Katalog Tanaman Obat

    17 Agustus 2019 15:56:53 WIB
    Katalog Tanaman Obat
    Katalog Tanaman Herbal Bayam Merah Amaranthus hybridus L. Famili                    : Amaranthaceae Manfaat                 ..selengkapnya

  • Kesenian Anak

    17 Agustus 2019 15:45:27 WIB
    Kesenian Anak
    Kesenian Anak Kesenian telah menjadi salah satu unsur penting dalam kehidupan. Manusia bisa merasakan kesenangan ketika menikmati karya seni. Melalui seni pula manusia bisa mengolah pikiran, raga, dan perasaan. Namun, dunia kesenian khususnya seni tradisi saat ini kurang mendapat perhatian. Jika tidak ..selengkapnya

  • Rasulan

    17 Agustus 2019 15:43:09 WIB
    Rasulan
    Pagi itu, setiap keluarga di Dusun Guyangan dan Karangnongko serentak menyiapkan berbagai olahan makanan. Nasi gurih, rempeyek kacang, lempeng (kerupuk) ketela, ayam ingkung (utuh), sambal kentang dan bihun menjadi olahan yang banyak dimasak setiap keluarga. Mendekati pukul 12 siang semakin banyak warga ..selengkapnya

  • Ternak

    17 Agustus 2019 15:36:34 WIB
    Ternak
    Ternak Hewan ternak di Desa Kemiri memiliki karakteristik tersendiri karena perlakuannya yang berbeda. Sapi di sini tidak banyak diberikan komboran (pakan basah) sehingga kandungan air dalam dagingnya tidak berlebih. Selain pakan hijauan, para peternak biasa memberikan pakan dari kulit singkong dicampur ..selengkapnya

  • Peyek

    17 Agustus 2019 15:34:59 WIB
    Peyek
    Peyek Secara umum, peyek merupakan gorengan dari tepung beras yang dicampur dengan air hingga membentuk adonan kental. Namun, di Desa Kemiri ini terdapat inovasi untuk mengganti tepung beras menjadi tepung mocaf dimana peyek dari tepung mocaf memiliki tekstur yang lebih renyah daripada tepung beras. ..selengkapnya

  • Mocaf

    17 Agustus 2019 15:34:14 WIB
    Mocaf
    Mocaf Mocaf (Modified Cassava Flour) merupakan tepung yang terbuat dari singkong. Mocaf memiliki banyak keunggulan apabila dibandingkan dengan terigu antara lain kandungan serat yang tinggi serta terbebas dari gluten. Apabila singkong telah diubah menjadi mocaf, maka aplikasinya sangat beragam dimana ..selengkapnya

  • Lemet

    17 Agustus 2019 15:32:05 WIB
    Lemet
    Lemet Lemet merupakan jajanan kue basah tradisional yang terbuat dari singkong parut yang dicampur dengan gula merah kemudian dikukus dalam daun pisang. Lemet memiliki rasa yang manis dan tekstur yang kenyal. Desa Kemiri telah mengembangkan lemet dengan berbagai inovasi dimana bahan dasarnya tidak hanya ..selengkapnya

  • Labu Kuning

    17 Agustus 2019 15:30:59 WIB
    Labu Kuning
    Labu Kuning Meskipun hanya ditanam ketika musim penghujan, labu juga menjadi konsumsi masyarakat Desa Kemiri. Banyak warga yang masih menyimpan labu hingga akhir musim kemarau. Hal itu sekaligus menunjukkan bahwa daya tahan labu selama masa penyimpanan cukuplah panjang. Biasanya, labu diolah sederhana ..selengkapnya