Berita Desa
-
MUSYAWARAH PERWAKILAN WILAYAH DAN PEREMPUAN, LAHIRKAN BPD BARU
08 Juli 2019 12:47:19 WIBSetelah melewati proses panjang, akhirnya Panitia Pengisian BPD Desa Kemiri Kecamatan Tanjungsari menggelar musyawarah besar-besaran di Balai Desa Kemiri. Hari Kamis pagi, 4 Juli 2019 masyarakat Desa Kemiri berbondong-bondong untuk memilih perwakilan dari masing-masing wilayahnya, dengan penuh harap ..selengkapnya
-
PADAT KARYA TUNAI DESA, BEDAH ALAS SAWAH
04 Juli 2019 12:22:01 WIB AdministratorProgram kegiatan Jalan Usaha Tani atau yang biasa disingkat JUT merupakan program andalan Pemerintah Desa Kemiri, mengingat mayoritas pekerjaan penduduk adalah petani dengan akses jalan yang masih kurang memadai. Banyak petani yang mengeluh apabila harus membawa pupuk dipunggungnya bolak balik ..selengkapnya
-
OREMAS SELENGGARAKAN PENGAJIAN
04 April 2019 10:49:58 WIB AdministratorOrganisasi Remaja Masjid ( OREMAS ) Masjid Al Ikhlash Padukuhan Karangnongko dan masjid As Sakinah Padukuhan Guyangan Selasa (3/4) mengadakan pengajian dalam rangka memperingati Isra Mi’raj bertempat di Masjid As Sakinah Guyangan Kemiri Tanjungsari. Fandika selaku ..selengkapnya
-
GLAGAH DISAMBANGI POLISI
02 April 2019 03:59:58 WIB AdministratorAnggota Polsek Tanjungari Senin 3/4 sambangi pertugas ronda di Padukuhan Glagah Kegiatan patroli ataupun sambang warga ini tidak hanya dilakukan baru-baru ini saja, akan tetapi Brigadir Sunarto selaku Babinkamtibmas Desa Kemiri dalam ketugasanya sering berpindah-pindah di ..selengkapnya
-
RELA IURAN DEMI KESEHATAN
31 Maret 2019 11:03:22 WIBSenam setiap hari Sabtu pagi di Lingkungan Balai Padukuhan Kemiri diikuti oleh semua kalangan mulai usia 12 tahun hingga lansia. Kegiatan tersebut dimulai pukul 07.00 hingga pukul 09.00 WIB. Pertama dilaksanakan senam lansia kemudian selanjutnya senam yang diikuti oleh remaja maupun ibu-ibu. Ketua Karangtaruna ..selengkapnya
-
BPN SERAHKAN SERTIFIKAT TANAH
26 Maret 2019 14:51:14 WIB AdministratorPerdana program PTSL ( Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap ) 2018 Badan Pertanahan Negara ( BPN ) serahkan sedikitnya 396 sertifikat tanah kepada Warga Masyarakat Desa Kemiri dari sekitar 1500 pemohon, Minggu 24/03 bertempat di Balai Desa. Dalam kesempatan ini dihadiri Petugas dari BPN, ..selengkapnya
-
AKREDITASI BERJALAN LANCAR
26 Maret 2019 14:23:39 WIB AdministratorPenilaian / akreditasi TPA Al Mutaqien Padukuhan Bareng Desa Kemiri 23/3 berjalan dengan lancar. Dalam kesempatan tersebut dihadiri oleh Badko TPA Daerah Istimewa maupu n Badko Kabupaten Gunungkidul, Camat Tanjungsari juga Kepala Desa Kemiri. Sejumlah santri beserta wali santri memenuhi ..selengkapnya
-
HADAPI AKREDITASI MEREKA TAK KENAL WAKTU
22 Maret 2019 16:49:05 WIB AdministratorRemaja Masjid Al Muttaqiin sibuk menyiapkan akreditasi untuk TPA Al Muttaqiin Padukuhan Bareng Desa Kemiri Tanjungsari. Akreditasi oleh TIM Badko Taman Pendidikan Al Quran Wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta ini akan dilaksanakan Sabtu 23 Maret 2019 besok. Akreditasi dari Badko TPA DIY ..selengkapnya
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |